You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DPRD dukung penambahan anggaran Dinas PE DKI
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

DPRD Dukung Penambahan Anggaran Dinas PE

Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, mendukung penambahan anggaran sebesar Rp 1,19 triliun yang diajukan Dinas Perindustrian dan Energi (Dinas PE) dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2018.

Karena anggaran lumayan besar maka kita panggil. Kita ini adalah fungsi kontrol dan monitor,

Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta, Yusriah Dzzinun mengatakan, pihaknya mendukung anggaran yang diajukan karena terkait dengan rencana penataan cahaya lampu di Ibukota.

"Terkait dengan pencahayaan lampu ini sangat efektif dan bermanfaat bagi warga Jakarta. Aktivitas di Ibukota ini 24 jam," katanya, Kamis (14/9).

RKPD Dipastikan Akomodir Musrenbang dan Reses DPRD

Kepala Dinas Perindustrian dan Energi (PE) DKI Jakarta, Yuli Hartono menambahkan, pihaknya mengajukan usulan anggaran sebesar Rp 1,19 triliun dengan alokasi anggaran untuk kegiatan di sektor pencahayaan kota, energi dan ketenagalistrikan, geologi dan air tanah, serta sektor industri.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4296 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1841 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1729 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1642 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1618 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik